Server Baru ArcheAge ‘Gene’ Telah Dibuka

0

Game unggulan dari XLGAMES, ArcheAge, memperkenalkan Server Baru “Gene” sebagai salah satu layanan untuk menjangkau ekspansi mereka di Wilayah Asia. Sebagai salah satu usaha penuh semangat dalam memberikan pengalaman MMORPG terbaik untuk para pemainnya, sang developer kali ini juga mempersembahkan update konten besar “Garden of the Gods” pada Server “Nui” dan “Tahyang”, yang merupakan server ekslusif khusus bagi pemain yang...

Mengenal Mediacoach, Teknologi yang Dipakai LaLiga untuk Mengurangi Resiko Cidera

0

Cedera para pemain dapat menyebabkan dampak yang besar pada musim pertandingan klub, dengan hasil di lapangan, gelar, atau peringkat liga dipertaruhkan oleh kondisi fisik para pemain. Di saat menghilangkan luka cedera fisik seperti pada olahraga sepak bola merupakan hal yang tidak memungkinkan, teknologi mempermudah klub LaLiga untuk melihat pola yang bisa mengurangi kasus tersebut. Fakta terbaru menunjukkan bahwa masalah pada otot...

Razer Kiyo Pro : Webcam Performa Tinggi untuk Profesional

0

Razer mengumumkan produk terbarunya yakni Razer Kiyo Pro, sebuah kamera USB dengan Adaptive Light Sensor berperforma tinggi untuk menghasilkan kualitas gambar terbaik bahkan pada kondisi minim cahaya. Mengkombinasikan sebuah sensor ultra-sensitive CMOS dan teknologi STARVIS™*, Kiyo Pro menghadirkan kualitas gambar level profesional untuk konferensi video dan juga streaming. Dengan keharusan untuk bekerja dari rumah pada kehidupan kerja secara profesional, permintaan akan...

3 Keunggulan Samsung Galaxy Tab S7 & S7+ Setelah Upgrade One UI 3

0

Seri tablet premium Samsung, Galaxy Tab S7 dan Tab S7+ yang diluncurkan tahun lalu kini mendapatkan software update One UI 3. Dengan pembaharuan ini, tablet yang tersedia dalam tiga warna: Mystic Black, Mystic Bronze, Mystic Silver ini dapat menciptakan pengalaman yang seamless saat Tab S7 digunakan bersama-sama dengan Galaxy S21 Series dan Galaxy Buds Pro. S7 maupun S7+ memiliki layar...

Unboxing Realme Narzo 30A, Meluncur 3 Maret

0

Hari ini realme mengkonfirmasi tanggal peluncuran realme narzo 30A di Indonesia. Konsep peluncuran realme narzo 30A “Power Up The Game” akan mengambil dunia gaming 8bit. Peluncuran realme narzo 30A akan dilaksanakan pada tanggal 3 Maret pukul 18:30 WIB dan dapat disaksikan secara live streaming melalui channel YouTube, Instagram, Facebook, Twitter realme Indonesia dan realme.com/id. Narzo 30A sendiri diposisikan sebagai smartphone gaming...

Telkomsel dan Pemkab Sumedang Hadirkan Aplikasi E-Health “SIMPATI”

0

Telkomsel terus membangun kolaborasi strategis bersama pemerintah termasuk pemerintah daerah yang kali ini dilakukan bersama Pemerintah Kabupaten Sumedang sebagai bagian dari upaya mendorong kemajuan dan kontribusi sosial melalui pemanfaatan teknologi digital. Sejalan dengan hal tersebut, Telkomsel menghadirkan aplikasi e-Health SIMPATI (Sistem Pencegahan Stunting Terintegrasi) yang merupakan wujud nyata dalam kelanjutan komitmen dalam mendukung transformasi digital pemerintah dan masyarakat Kabupaten Sumedang. Direktur...

FAW-Volkswagen, Anker, dan NXP Semiconductors Jadi Mitra Teknologi Pengisian Daya Cepat OPPO

0

OPPO hari ini meluncurkan proyek pengisian daya cepat: The Flash Initiative. Berbasis teknologi pioneer pengisian daya cepat VOOC Flash Charge, OPPO akan melisensikan teknologi ini untuk membantu menghadirkan pengisian daya lebih cepat ke seluruh konsumen secara global. Selanjutnya, OPPO menggandeng mitra baru diantaranya FAW-Volkswagen, Anker dan NXP Semiconductors yang merupakan pemimpin pada masing-masing bidang otomotif, pengisian daya portabel, dan pembuatan...

Milenial & Gen Z Paling Betah Streaming-an

0

Laporan terbaru dari Adjust menunjukkan bahwa popularitas layanan streaming Over The Top (OTT) melonjak seiring keinginan konsumen untuk lebih sering mencari hiburan on-demand. Hal ini menunjukkan perubahan mendasar dalam pola konsumsi ke arah mobile, seklaigus mematahkan mitos bahwa sebagian besar streaming seluler dilakukan saat sedang dalam perjalanan. 84% pengguna di berbagai negara yang disurvei menggunakan smartphone untuk streaming konten dalam jumlah...

9 Tim Jadi Juara Free Fire Master League Season III 2021

0

Babak Final Free Fire Master League (FFML) Season III #ReadyTheMaster baru saja berakhir pada tanggal 17-18 Februari 2021 untuk Divisi 2, dan pada tanggal 20-21 Februari 2021 untuk Divisi 1. Setelah bertarung hingga 12 Match Days pada regular season, FFML Season III telah mendapatkan sembilan tim juara yang berhak membawa pulang total hadiah sebesar Rp1,5 miliar. Enam tim profesional dari...

Pertama Kali, Supergirl Akan Diperankan Artis Latin

0

Berbeda dengan Sony, DC telah lebih dulu mengumumkan secara resmi karakter Supergirl yang akan tampil di film The Flash berikutnya. Entertainment Weekly (19/02), menuliskan sutradara Andy Muschietti telah mengumumkan di sosial media miliknya tentang pemeran Supergirl. Nama Sasha Calle, pemain dalam serial The Young and the Restless, telah terpilih untuk memerankan karakter ini. Nantinya Calle akan menjadi aktris latin pertama...