Smartfren Berikan Kuota Gratis Hingga 384 GB untuk Pengguna OPPO A15
Smartfren kembali melakukan bundling dengan smartphone. Kali ini, mereka memberikan kartu perdana khusus OPPO dengan bonus kuota 16 GB per bulan atau total 384 GB selama 2 tahun untuk siapa pun yang membeli smartphone OPPO A15. Melalui bonus tersebut, semua orang jadi lebih mudah menikmati koneksi internet Smartfren yang sudah 100% 4G LTE Advance dengan kuota data yang berlaku nasional. Sukaca...
10 Film Ini Paling Diincar Hacker, Termasuk Mandalorian dan Queen’s Gambit!
Golden Globes tahunan ke-78, ajang besar pertama penghargaan acara TV dan film 2021 akhirnya dimulai hari Minggu lalu. Tak hanya insan perfilman yang antusias menyambutnya, namun juga para pelaku kejahatan siber. Saatnya mereka beraksi menyebarkan ancaman, halaman phishing, dan pesan spam. Malam acara industri yang begitu penting tersebut kini tak hanya menarik bagi para cinephiles dan penggemar film, namun juga...
AMD Radeon RX 6700 XT Siap Digeber di 1440p
AMD hari ini memperkenalkan kartu grafis AMD Radeon RX 6700 XT yang mengadopsi arsitektur gaming AMD RDNA 2, AMD Infinity Cache 96MB berperforma tinggi, memori GDDR6 berkecepatan tinggi 12GB, AMD Smart Access Memory dan teknologi canggih lainnya untuk memenuhi permintaan game modern yang terus meningkat. RX 6000 XT menghadirkan performa gaming hingga 2X lebih tinggi pada judul-judul game tertentu dibandingkan...
Razer Devcon 2021 Digelar 7 Mei
Razer™ berencana mengadakan acara Razer DevCon Perdana pada tanggal 7 Mei 2021 jam 10:00 AM PST (8 Mei 2021 jam 00:00 WIB) melalui kanal resmi Twitch Razer. Razer Devcon 2021 bertujuan untuk memberdayakan pengembang dari berbagai level dan platform dan memberikan mereka wawasan tentang bagaimana cara mengintegrasikan setiap ekosistem perangkat keras, perangkat lunak dan servis milik Razer untuk menghadirkan inovasi...
Realme Narzo 30A: Fitur Unggulan, Spesifikasi, dan Harga
realme hari ini (3/3) meluncurkan smartphone pertamanya di tahun 2021, realme narzo 30A ke Indonesia.Mengusung MediaTek Helio G85, smartphone entry level ini dibanderol dengan harga Rp 1.799.000. MediaTek Helio G85 Menyasar segmen harga Rp 1 jutaan, realme narzo 30A memilih chipset MediaTek Helio G85 dengan clock speed hingga 2.0GHz dan grafis ARM Mali-G52. Kinerjanya didukung RAM dan memori internal 4GB +...
Acer Nitro 5 (2021): Laptop Gaming Pertama dengan Intel Core Gen 11th Seri H
Acer hari ini (3/3) meluncurkan laptop gaming terbaru dari keluarga Nitro 5, sekaligus menjadi laptop gaming pertama di Indonesia yang menggunakan prosesor Intel® Core™ Generasi ke-11 Seri H. Acer Nitro 5 yang diperbarui ini meningkatkan standarnya dengan kemampuan refresh rate cepat hingga 144Hz dan hadirnya RGB keyboard untuk pengalaman gameplay kelas atas. Acer Nitro 5 (AN515-56) kini dilengkapi dengan prosesor...
Indosat Ooredoo Luncurkan Layanan iAds Berbasis Augmented Reality
Keberadaan pandemi yang berlangsung cukup lama membuat konsumen makin go digital dan go online. Hal ini tentu saja ikut merubah perilaku pelaku usaha dalam menjalankan bisnisnya. Strategi menjalankan promosi melalui digital advertising menjadi salah satu yang cukup diminati. Menyadari hal itu, Indosat Ooredoo Business menghadirkan sebuah layanan inovasi “iAds” di acara Connex Webinar ke-4 hari ini untuk...
Sony Sebenarnya Tak Yakin Tom Holland yang Jadi Spider-Man
Ternyata orang dibalik kesuksesan Tom Holland mendapatkan peran Spider-Man adalah Russo bersaudara. Dalam wawancara dengan British GQ, seperti yang dilansir Entertainment Weekly 27/02, mereka berusaha keras untuk mempromosikan Holland kepada pihak Sony, selaku pemilik lisensi Spider-Man. “Kami tidak menyerah mempromosikan dia (Holland) kepada pihak studio,” ujar sutradara Captain America: Civil War, Anthony dan Joe Russo. Mereka mengingat saat itu sutradara...
Erajaya Mulai Buka Pre-Order Drone DJI FPV
Erajaya hari ini (3/3) resmi memulai pre-order DJI FPV. Drone canggih ini memadukan first-person view dan perfoma kecepatan tinggi layaknya drone balap, jangkauan kamera sinematik dari drone tradisional, teknologi keamanan dan transmisi DJI, serta pengendali gerak dengan satu tangan yang inovatif yang memungkinkan pilot mengendalikan drone hanya dengan menggunakan gerakan tangan saja. Periode pre-order DJI FPV berlangsung pada tanggal 3...
Prisma Access 2.0 Andal dengan Machine Learning dan Fitur Keamanan Real-Time
Perlindungan keamanan yang handal, komprehensif, dan mampu bekerja secara real time sangat dibutuhkan oleh berbagai perusahaan dengan skalabilitas yang luas. Menyadari hal tersebut, Palo Alto Networks hari ini mengumumkan peluncuran platform keamanan Prisma® Access 2.0 yang bekerja melalui cloud. Prisma Access 2.0 menghadirkan sejumlah peningkatan yang krusial, termasuk penyempurnaan pada infrastruktur untuk perbaikan secara mandiri atau self-healing infrastructure yang...










